Galle (bahasa Sinhala: ගාල්ල; Tamil: காலி) adalah sebuah kota besar di Sri Lanka, yang terletak di ujung barat daya, 119 km dari Kolombo. Galle adalah ibu kota administratif Provinsi Selatan, Sri Lanka dan ibu kota Distrik Galle.

Pranala luar