Pia Zebadiah Bernadet
Informasi pribadi
KebangsaanIndonesia
Lahir22 Januari 1989 (umur 35)
Medan, Sumatera Utara, Indonesia
PeganganKanan
Ganda Campuran
Peringkat tertinggi6 (WD bersama Rizki Amelia Pradipta 27 Juni 2013)
8 (XD bersama Markis Kido 25 April 2013)
Rekam medali
Bulu tangkis putri
Mewakili  Indonesia
Piala Sudirman
Medali perak – tempat kedua 2007 Glasgow Ganda campuran
Medali perunggu – tempat ketiga 2011 Qingdao Ganda campuran
Piala Uber
Medali perak – tempat kedua 2008 Jakarta Ganda wanita
Pesta Olahraga Asia
Medali perunggu – tempat ketiga 2010 Guangzhou Ganda wanita
Pesta Olahraga Asia Tenggara
Medali emas – tempat pertama 2007 Nakhon Ratchasima Ganda wanita
Summer Universiade
Medali perunggu – tempat ketiga 2007 Bangkok Ganda campuran
Kejuaraan Dunia Junior
Medali perunggu – tempat ketiga 2006 Incheon Ganda wanita
Kejuaraan Junior Asia
Medali perunggu – tempat ketiga 2004 Hwacheon Ganda wanita
Medali perunggu – tempat ketiga 2005 Jakarta Ganda wanita
Medali perunggu – tempat ketiga 2006 Kuala Lumpur Ganda campuran
Medali perunggu – tempat ketiga 2006 Kuala Lumpur Ganda campuran
Profil di BWF

Pia Zebadiah Bernadet[1][2] (lahir 22 Januari 1989) adalah mantan pebulu tangkis Indonesia yang pernah berada di peringkat 6 dunia ketika bermain di tunggal putri. Pia merupakan adik dari pemain bulu tangkis mantan ganda putra nomor 1 dunia, Markis Kido dan juga ganda putra Indonesia lainnya Bona Septano. Ia pernah berpasangan di ganda campuran dengan kakaknya, Markis Kido. Ia juga bermain di sektor ganda putri berpasangan dengan Rizki Amelia Pradipta.

Karier

Tunggal Putri

Ganda Putri

Ganda Campuran

Rujukan

Pranala luar